Cek Tagihan, Saldo Tabungan dan Lacak Barang

Bosan atau capek ngantri ketempat pembayaran setiap pertengahan bulan...Atau ingin sekedar melihat tagihan listrik, internet, saldo bank maupun lacak Barang. Iya Disini saya ingin memberikan alamat situs resmi kepada anda khusus kepada Tagihan Telepon-Speedy Di Telkom, Saldo Tabungan Bank dan Lacak Barang Kiriman melalui pos. Untuk pembayaran air, Pulsa dan lainnya akan saya buat dikemudian hari. Langsung saja, cukup anda menekan salah satu tombol yang anda cari dibawah ini :

CEK TAGIHAN LISTRIK DI PLN


CEK TAGIHAN SPEEDY INTERNET DI TELKOM


CEK KIRIMAN BARANG DI POS INDONESIA



CEK SALDO UANG DI BNI,USE PASSWORD PERSONAL


CEK AIR MINUM DI PDAM, STOP ACCES


CEK PULSA DI GERAI, STOP ACCES


Dilain kesempatan saya ingin membahas tentang cara penggunaan Internet Banking untuk BNI ini. Untuk cara penggunaanya setelah masuk ke cek pembayaran saya yakin anda pasti sudah bisa..maksudnya masing-masing cara mengcek-memeriksa dengan cara memasukkan nomor tagihan anda pasti tahukan. Mudah tinggal masukkan ID Pelanggan (berupa nomor atau angka) pribadi anda. Pengecekan semua yang diatas bersifat umum, boleh diketahu oleh orang lain kecuali Internet Banking harus menggunakan Sandi. Ingat bila ada yang meminta kata sandi atau lebih di kenal password, jangan sekali-kali memasukkannya. Lebih baik menggunakan situs resminya. Ini salah satu mengantisipasi penipuan atau pembobolan sandi anda. Ikutin petunjuk yang telah dibuat.
Semoga bermanfaat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terima kasih karena sudah memberikan kritik maupun saran ...Sukses buat anda.